by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Aug 8, 2024 | Artikel
Pembagian harta waris telah secara jelas diatur pada sistem waris Islam, terutama terkait unsur-unsur yang meliputi rukun dan syarat yang wajib dipenuhi dalam penerapan waris Islam. Namun sangat disayangkan, pada kenyataannya dijumpai tradisi pembagian harta waris...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Aug 8, 2024 | Artikel
Harta warisan adalah harta milik pewaris yang telah meninggal dunia dan wajib dibagi kepada ahli waris yang sah. Harta warisan dari pewaris yang meninggal dunia dapat berupa tanah, tanah dan bangunan (rumah), apartemen, kendaraan mobil, motor, perhiasan, saham...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Aug 8, 2024 | Artikel
Ahli waris merupakan suatu syarat penting dalam hukum waris. Pasalnya hukum pembagian hukum waris memiliki 3 (tiga) aspek penting diantaranya yaitu adanya (a) pewaris, (b) harta warsisan , dan (c) ahli waris. Namun dalam prakteknya, terdapat beberapa kasus dimana...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Aug 8, 2024 | Artikel
Cucu tidak secara langsung mendapatkan warisan dari kakek atau nenek mereka, kecuali jika ada wasiat dari kakek atau nenek yang membagikan sebagian harta kepada cucu mereka. Dalam hukum waris Islam, cucu dihijab oleh anak, artinya warisan hanya diterima oleh anak dan...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Aug 8, 2024 | Artikel
Mengenai harta waris khususnya untuk suami istri telah disebutkan pada Pasal 171 huruf e KHI sebagai berikut: “Harta waris adalah harta bawaan ditambah dengan bagian dari harta bersama setelah digunakan untuk keperluan pewaris selama sakit sampai meninggalnya, biaya...