by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Jul 30, 2024 | Artikel
Ya, boleh mengajukan gugatan perceraian dengan alasan suami seorang pemabuk. Alasan ini termasuk dalam beberapa alasan yang dapat dijadikan dasar perceraian menurut hukum Islam dan hukum perdata. pemabukan bisa dianggap sebagai alasan perceraian yang dapat merusak...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Jul 30, 2024 | Artikel
Jika suami Anda suka berjudi online dan hal ini menyebabkan pertengkaran dan merugikan keluarga, Anda dapat mengajukan gugatan perceraian ke Pengadilan Agama dengan dasar hukum yang sesuai. ? Bila suami memiliki kebiasaan melakukan judi online yang dimana menyebabkan...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Jul 30, 2024 | Artikel
Ya, alasan belum memiliki anak dapat menjadi alasan perceraian di Pengadilan. Meskipun tidak ada anak, pasangan masih dapat mengajukan gugatan perceraian Apabila merujuk pada Pasal 19 PP No. 9/1975 tentang Pelaksaan UU Perkawinan menyebutkan alasan perceraian yang...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Jul 30, 2024 | Artikel
Mengurus gugatan wanprestasi ke pengadilan melibatkan beberapa langkah dan persyaratan yang perlu dipenuhi dengan mengajukan gugatan ke Pengadilan Negeri dengan meminta sejumlah ganti kerugian.” Wanprestasi adalah istilah yang diambil dari bahasa Belanda...
by Siti Aisah, S.H., M.H., C.Med. | Jul 30, 2024 | Artikel
Mengurus perceraian korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) di Pengadilan melibatkan beberapa langkah dan persyaratan yang perlu dipenuhi. Berikut adalah cara dan syarat yang umum digunakan: “ Cara mengurus gugatan perceraian untuk korban KDRT diajukan ke...